Saturday, July 12, 2008

Unfavourable 3 External Factors : Early Warning for Bad IHSG

Jika mengacu kepada fakta belakangan ini , maka mudahlah ditemukan adanya korelasi dimana buruknya faktor eksternal kerap melemahkan IHSG. Ketiga faktor utama tersebut adalah:
1. Kecenderungan harga minyak yang terus meninggi (> $ 120)
2. Terpuruknya bursa Dow
3. Melemahnya bursa regional

Pada perdagangan jumat malam (11.07.08) , minyak kembali close di $ 144 , Dow - 1,14%.
Maka Logika akan menuntun kita untuk mengatakan : regional besok senin (14.07.08) akan tertekan dan kemungkinan besar IHSG juga akan menurun.

Stochastic oscillator IHSG yang pada penutupan jumat sore masih mendatar berpotensi kuat terancam slip jika mempertimbangkan buruknya perkembangan faktor eksternal yang siap mengancam !

So.....Berlaku hati-hati akan jauh lebih bijaksana , bukan?

No comments:

 
Who links to me?